Nasi Kebuli
Nasi Kebuli

Anda sedang mencari ide resep nasi kebuli yang tidak susah dalam pembuatannya. Tim kami akan memberikan panduan serta bahan-bahan dan bumbu yang digunakan dalam penyiapannya. Karena nasi kebuli yang enak seharusnya punya aroma dan cita rasa yang mampu memancing selera kita.

Resep nasi kebuli

Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam pembuatannya. Ada beberapa hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari nasi kebuli, pertama dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tak perlu pusing jika mau menyiapkan nasi kebuli enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini mampu menjadi sajian spesial.

Berikut ini ada beberapa tips dan trik praktis yang dapat diterapkan untuk mengolah nasi kebuli yang siap dikreasikan. Nah, kali ini kita coba, yuk, kreasikan nasi kebuli sendiri di rumah. Tetap berbahan yang sederhana, hidangan ini dapat memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuhmu sekeluarga. Anda bisa membuat Nasi Kebuli menggunakan 19 jenis bahan dan 9 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan untuk menyiapkan Nasi Kebuli:

  1. Sediakan 1 kg Beras Basmati/beras lokal pera yang panjang2 ya..atau beras pera biasa aja
  2. Sediakan 1 kg Iga Sapi/Ayam
  3. Sediakan 1 bh Bawang Bombay uk sedang
  4. Gunakan 2 bawang merah uk sedang
  5. Gunakan 3 bh tomat uk sedang
  6. Sediakan 5 bawang putih
  7. Ambil 2 bh biji pala
  8. Sediakan 2 btg kayu manis uk telunjuk
  9. Gunakan 3 bh bunga lawang
  10. Sediakan 5 bh cengkeh
  11. Siapkan 2 ruas jahe
  12. Gunakan 5-8 butir kapulaga
  13. Ambil 1 sdt kunyit bubuk
  14. Gunakan 250-300 ml susu cair UHT (boleh skip, pake air biasa aja)
  15. Gunakan 3 tangkai daun Kari
  16. Ambil 200 ml air
  17. Siapkan 2 sdm garam
  18. Siapkan secukupnya kaldu bubuk sapi
  19. Ambil selera kacang mede atau kismis utk taburan

Cara membuat Nasi Kebuli:

  1. Pertama, cuci bersih beras dan rendam sekitar 15-1jam ya, biar nasi nya nanti cantik. sisihkan dan kita lanjut ke step berikutnya. dan bersihkan juga iga. ini iga nya saya beli di supermarket ya, biar ga repot hehe
  2. Siapkan bahan-bahan untuk dihaluskan. dan haluskan dengan menggunakan blender, biar cepet ya hehee..
  3. Siapkan teflon atau happy call. panaskan dan masukkan bumbu halus. tanpa minyak dulu ya. kita keringkan sebentar air yang tercampur dalam bumbu halus. pake api kecil aja.
  4. Setelah air mulai kering, masukkan sedikit minyak dan tumis sperti biasa.
  5. Siapkan wajan yang agak besar. takar air nasi seperti biasa ya. dengan menggunakan susu dan tambahan air. lalu pindahkan beras ke wajan dan sekaligus masukkan iga dan tumisan bumbu halus. aduk rata dan biarkan nasi hingga air sat. lalu matikan api dan keluarkan iga.
  6. Nanti nasi nya seperti ini ya. akan kita kukus hingga matang.
  7. Bakar iga sekilas, agar nanti gurih saat kita mengukus nasi nya. jika sudah, angkat dan sisihkan.
  8. Nasi yang stengah matang tadi kita kukus bersamaan dengan Iga diatas nya ya. lalu taruh daun kari diatas nya juga. ohya, jangan lupa beri garam dan kaldu bubuk dan test rasa. kukus hingga matang yaa. dan siap disajikan.
  9. Nah ini dia sajian timur tengah ala ala kita hehee.. bisa di tabur kismis atau kacang mete yaa.. sesuai selera aja. selamat mencobaaaa…ohya, jangan lupa kerupuk nyaa hehee..

Terima kasih telah membaca resep yang tim kami tampilkan di sini. Harapan kami, olahan Nasi Kebuli yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan makanan yang lezat untuk keluarga/teman ataupun menjadi ide untuk berjualan makanan.

Bagaimana? Gampang kan? Itulah cara membuat nasi kebuli yang bisa Anda praktikkan di rumah. Selamat mencoba!

Tags: nasi kebuli